
JAKARTA – Semua umat muslim pasti ingin menunaikan ibadah haji setidaknya sekali seumur hidup. Nah, ketika panggilan berhaji datang, tentu kamu ingin mendapatkan pengalaman spiritual yang terbaik. Terkait pilihan terbaik, fasilitas haji furoda menjadi salah satu yang paling diminati. Haji furoda memang bukan menjadi pilihan umum untuk calon Jemaah dari Indonesia. Pasalnya, fasilitas haji furoda yang […]