
JAKARTA – Beberapa waktu lalu, otoritas Kesehatan di Arab Saudi sempat mengumumkan tiga vaksin wajib jamaah umrah dan haji pada 2025. Namun, keterangan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Jeddah dalam unggahan resmi Instagram pada Kamis (6/2/2025) menyebutkan, Arab Saudi menunda pemberlakuan wajib vaksin meningitis bagi jamaah umrah atau warga yang berkunjung ke negara itu. “Melalui […]